Lembaga Mitra Turatea dibentuk sebagai bentuk keprihatinan dan langkah awal dalam menyikapi kondisi kabupaten jeneponto yang sangat berbeda dengan beberapa kabupaten yang ada di Sulawesi Selatan
Yayasan Swadaya Mitra Bangsa (YASMIB) Sulawesi merupakan lembaga yang didirikan pada tahun 1999. Lembaga YASMIB berfokus pada program pendorongan penguatan partisipasi masyarakat dalam proses pengambilan keputusan serta pengawasan kebijakan publik
Yayasan Bonebula merupakan organisasi yang berfokus pada pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA) yang berkelanjutan untuk kemandirian ekonomi masyarakat
Solidaritas Perempuan (SP) merupakan organisasi feminis yang didirikan pada 10 Desember 1990. Dalam pergerakannya, SP bekerja bersama dengan Perempuan Akar Rumput selama kurang lebih dalam rentang waktu sekitar 25 tahun