Skip to main content

Yayasan Kantong Informasi Pemberdayaan Kesehatan Adiksi (Kipas) merupakan organisasi sosial di gagas tahun 2005 dari 4 orang yang memiliki latar belakang korban dan orang dengan HIV dan AIDS. Lahir dari rasa yang sama ingin melakukan dan membantu sesama dengan keterbatasan gerak akses kesehatan, tidak ingin di stigma dan dikucilkan, sehingga terbentuklah wadah dengan nama YAYASAN KIPAS.

YAYASAN KIPAS memiliki tujuan saling menguatkan, memberi dukungan untuk sehat serta sebagai respon menghadapi tantangan kemajuan zaman dengan keterlibatan positif memanusiakan manusia. Dibantu relawan profesional psikologi, dan dokter mengangkat kepedulian kesehatan kemanusiaan melalui kegiatan Rawat Inap, Rawat Jalan, Aftercare, pendampungan hukum dan HAM.

Dalam Prosesnya organisasi kipas mengajak masyarakat secara luas, untuk saling berbagi bekerjasama berbuat kebaikkan dan peduli terhadap persoalan sosial.

Wilayah Kerja: Bengkulu

Isu Strategis: Pemberdayaan ekonomi produktif, Pelayanan Kemanusiaan, Kesehatan,

Alamat: Jl.Hibrida 4 No 57 Kel.Sidomulyo Kec Gading Cempaka. Kota Bengkulu

Website http://www.kipasbengkulu.org/

Media Sosial:

Kontak:

Merly Yuanda kipas_bkl@yahoo.co.id