PATTIRO Serang adalah lembaga yang bertujuan memperkuat partisipasi masyarakat melalui pengembangan partisipasi publik, pendidikan, gender awareness, penelitian, pelatihan, advokasi dan pengembangan jaringan

Yayasan Tunas Banten Pratama atau yang di sebut TB Pratama didirikan di Banten sejak 2017 organisasi yang bergerak di isu Pemberdayaan dan Pelatihan Masyrakat Sipil, Kesehatan Masyarakat, Pembangunan Berkelanjutan, Lingkungan Hidup, Tekhnologi, Transparansi dan Akuntabilitas