Perkumpulan Elang merupakan organisasi masyarakat sipil yang didirikan pada tahun 1999 yang bergerak dalam pendampingan masyarakat dalam pengelolaan sumberdaya alam dan wilayah kelolanya secara lestari dan mampu meningkatkan kesejahteraan
Yayasan IDEP merupakan LSM lokal yang berbasis di Bali – Indonesia, didirikan pada tahun 1999, yang mengembangkan dan menyampaikan pelatihan, program-program masyarakat, dan media terkait pengembangan berkelanjutan melalui Permakultur dan Penanggulangan Bencana Berbasis Masyarakat